Selamat 4 tahun, Imah Babaturan!

Bulan Oktober lalu, Imah Babaturan genap berusia 4 tahun! Sungguh perjalanan yang makin menantang sekaligus seru!. Jika diibaratkan punya anak 4 tahun, dia sudah mulai butuh bersosialisasi makanya mulai dimasukin play group, atau mulai ikut kegiatan ini dan itu. Otomatis temennya udah tambah banyak. Sama kaya kondisi warung yang mulai nambah temennya, tambah banyak kegiatannya,Lanjutkan membaca “Selamat 4 tahun, Imah Babaturan!”